Certified Productivity Improvement Specialist (CPIS)
Training ini diselengarakan oleh American Academy Chapter Indonesia bekerjasama dengan Prodemy. Ditujukan bagi para pimpinan Industri manufaktur/produksi, manager, supervisor, praktisi improvement (CI), Praktisi Operation Excellence (Opex), konsultan atau dosen yang ingin mempelajari cara-cara meningkatkan produktivitas dan memberikan dampak peningkatan produktivitas bagi perusahaan.
Peserta akan diberikan materi dan bimbingan implementasi penerapan produktivity improvement oleh tim pengajar yang telah berpengalaman dalam penerapan peningkatan produktivitas di berbagai perusahaan.
Materi:
- Introduction to Productivity
- Productivity definitions and concepts
- Establish and build productivity mindset
- Measuring productivity
- Management of productivity
- Process Productivity Improvement
- Initiating Lean Process : Value added processes, eliminate 7 Waste, VSM
- Creating Process Stability : 5S and workplace efficiency
- Kaizen for Improvement
- Pull System, Kanban, Visual management
- Preventing failure with Jidoka
- Engaging People
- PDCA Cycle
- Equipment effectiveness: TPM
- Productivity Improvement Case
- Project Presentation
- Final Examination